Kegiatan Membuat Cake Dapat Meningkatkan Mood

 


Kondisi mood yang bagus merupakan suatu kondisi yang ingin dirasakan setiap orang. Setiap orang melakukan banyak hal untuk meningkatkan perasaan bahagia dalam menjalani aktivitas sehari-hari. Ketika seseorang merasa sedang tidak baik-baik saja atau merasa jenuh dengan kegiatan sehari hari, membuat cake dapat menjadi salah satu aktivitas yang dapat meningkatkan kebahagiaan atau mood. 

Baca Juga:

Membuat cake dapat meningkatkan kebahagiaan karena kita dapat meluangkan waktu untuk melakukan sesuatu secara perlahan, menikmati aroma yang wangi cake yang menggugah selera, kegiatan yang menggunakan aktivitas fisik, dan juga mengasah keterampilan maupun kreativitas. Perasaan bahagia setelah membuat cake juga akan muncul saat hasil cake yang dibuat memiliki rasa yang lezat dan memiliki tampilan yang menarik, apalagi ketika orang-orang terdekat memberikan pujian atas hasil cake yang telah kita buat. Jadi kapan kita buat cake bareng?


1 Comments